Load balance adalah sebuah metode untuk membagi beban trafik ke dua jalur atau lebih, sehingga trafik tidak hanya membebani satu jalur saja, prinsip kerja dari load balance pada apache adalah ketika kita mengakses sebuah web maka akan di arahkan ke salah satu web server yang ada, jadi pada tutorial kali ini siapkan sebuah server untuk konfigurasi load balance dan dua server untuk webnya. Happy reading